Menyiarkan dan mendengarkan musik atau video online dari VLC
doni septu 05/07/2012 0

VLC adalah pemutar audio dan video yang sudah banyak dikenal. Selain itu VLC mempunyai fitur untuk menyiarkan musik dan video secara online. Untuk memulai menyiarkan musik dan video secara online melalui VLC, buka program VLC. Clik Menu lalu Strem.


Broadcasting




Lalu pada dialog yang terbuka, pilh media yang akan disiarkan seperti file yang ada di komputer, atau CD/DVD. sebagai contoh kita pilih Capture Device tab



Kemudian pada Source Pilih file yang akan di sreaming


Pada destination tentukan destination untuk streaming contohnya HTTP kemudian klik Add
Untuk mengubah setingan HTTP dengan mengubah path namun sebaiknya menggunakan setingan yang sudah di tetapkan. kemudian klik next



Streaming

Untuk mencoba apakah siaran berhasil atau tidak. Masuk ke Menu lalu Open Network System
Pada Network masukkan path HTTP yang baru saja di buat. Misalnya http://192.168.176:8080 kemudian klik Play



Jika berhasil maka file media yang dipilih/diset pada tahap broadcating bisa diputar.


Anda sedang membaca Artikel: Menyiarkan dan mendengarkan musik atau video online dari VLC
Kontributor: doni septu Jika anda suka artikel ini silakan di sebarkan atau cukup like FunPage kami terima kasih Rating Blog: 5 dari 5

Kode HTML:

Dapatkan Update Via Emile :
(periksa emile anda dan verifikasi)
Hide Comments
Show 0 Comments

Terimakasih atas kunjungan anda