Alat pendeteksi HIV : Oraquick
doni septu 04/07/2012 0

Jumlah penderita virus HIV AIDS semakin lama semikin meningkat. Virus HIV menyerang sistem kekebalan tubah manusia yang menyebabkan penderitanya sangat rentan terhadap penyakit. Penyakit AIDS disebabkan oleh Virus HIV. Orang yang terinfeksi virus HIV membutuhkan waktu lama untuk menderita AIDS sehingga orang sering tidak menyadari telah terinfeksi virus HIV, hal ini karena orang yang terifeksi virus HIV tidak memiliki tanda-tanda khusus bahwa orang tersebut telah terinfeksi virus HIV. Dibeberapa kasus virus HIV terlihat dampaknya setelah sekian tahun terinfeksi virus HIV.

Untuk mengetahui apakah orang terinfeksi HIV atau tidak dibutuhkan pemeriksaan laboratoruim, karena hal ini orang merasa malu dan enggan untuk memeriksa apakah dia positiv HIV atau tidak. Pemeriksaan awal ini sangat penting guna mengetahui tindakan apa yang harus dilakukan. Sehingga  jika orang yang baru terinfeksi HIV dapat dilakukan tindakan agar tidak sampai atau paling tidak dapat menghabat agar tidak sampai  menjadi AIDS.

Baru-baru telah ditemukan alat untuk mendeteksi virus HIV secara mandiri. Alat yang bernama Oraquick ini mampu mendeteksai virus HIV dengan tingkat keakurantan 92% untuk hasil positif dan 99% untuk hasil negatif. Alat ini baru diedarkan di Amerika setelah memperoleh ijin dari badan pengawas obat dan makan. Dikutip dari BBC harga alat ini berkisar $60 dan akan dipasarkan secara luas.


Anda sedang membaca Artikel: Alat pendeteksi HIV : Oraquick
Kontributor: doni septu Jika anda suka artikel ini silakan di sebarkan atau cukup like FunPage kami terima kasih Rating Blog: 5 dari 5

Kode HTML:

Dapatkan Update Via Emile :
(periksa emile anda dan verifikasi)
Hide Comments
Show 0 Comments

Terimakasih atas kunjungan anda