Riset Tentang PageRank
doni septu 03/11/2012 2

Pagerank adalah peringkat yang diberikan kepada situs atau blog. Peringkat ini berkisar antara 0 - 10. Semakin besar nilianya maka semakin baik. Jadi Peringkat pertama itu justru sangat rendah kualitas nya. Untuk mengecek google pagerank kunjungi situs www.prchecker.info.

sumber : wikipedia


Google Pagerank lebih mengedepan kan kualitas blog setelah itu quantitas. Berbeda dengan pemeringkat situs lainnya seperi alexa yang mengukur peringkat situs dari jumlah kunjungan harian. Hal ini dapat di buktikan dengan melihat peringkat alexa ranknya kecil (menandakan trafik tinggi) tapi Pageranknya masih 1. Saya pernah membandingkan blog A dengan peringakat alexa  300ribuan dengan blog B dengan peringkat alexa 5jutan namun yang mengejutkan ternyata pageranknya sama yaitu 1.

Hal ini justru tidak sesuai bukan? lalu saya menelusuri kenapa hal tersebut bisa terjadi. Hasilnya Blog A memilki artikel-artikel yang serupa dengan blog yang lain. Saya tidak tau pasti berapa jumlah artikel yang serupa namun saya berkesimpulan pasti jumlahnya sangat banyak. Hal merupakan salah satu penyebab Pagerank nya begitu rendah tidak berkorelasi dengan jumlah pengunjung hariannya yang mencapai ribuan.Jadi kesimpulan pertama adalah artikel-artikel serupa menjadi penyebab rendahnya pagerank semakin banyak artikel serupa maka page rank semakin berat untuk naik.

Pagerank akan menunjukkan progres lebih cepat jika artikel tersebut original diiringi dengan meningkatanya jumlah pengunjung. Dan yang tidak kalah penting adalah backlink dari situs dengan pagerank yang tinggi sangat membantu meningkatkan pagerank

Temuan ini masih akan terus di kembangkan apa saja hal lain yang menyebabkan pagerank tidak naik-naik.

Bersambung.
Anda sedang membaca Artikel: Riset Tentang PageRank
Kontributor: doni septu Jika anda suka artikel ini silakan di sebarkan atau cukup like FunPage kami terima kasih Rating Blog: 5 dari 5

Kode HTML:

Dapatkan Update Via Emile :
(periksa emile anda dan verifikasi)
Hide Comments
Show 2 Comments

  1. wah info bagus kang, terima kasih banyak artikelnya dapat pencerahan baru mengenai pagerank blog

    ReplyDelete

Terimakasih atas kunjungan anda